Musyawarah bersama Rt se-kalurahan jatimulyo

Chang Ajhib 04 April 2024 13:09:51 WIB

Rabu’03/04/2024 pemerintah kalurahan jatimulyo melaksanakan kegiatan musyawarah bersama Rt se-kalurahan jatimulyo,dlingo,bantul dipendopo kalurahan.Acara yang lansung dipimpin oleh’Nonik diah ayu sugesti.SE selaku kasie jogo boyo tersebut juga mengundang lurah jatimulyo’Mukidi.Se dan segenap perangkat kaurahan dan dukuh.

Musyawarah yang lansung membahas tentang pendataan yang selama ini sudah berjalan harapan pemerintah kalurahan jatimuylo tetap harus ditingkatkan karena didalam pendataan warga adalah tanggung jawab masing-masing Rt setempat.Untuk pendataan sendiri dalam satu tahun sekali harus menyetorkan dua kali pendataan dikarenakan yang sudah terjadi ada warga yang meninggal dan yang melahirkan maupun pindah penduduk itu yang harus selalu diupdate oleh setiap Rt.

Selain itu pendataan juga bisa tentang warga yang miskin yang harus dan layak mendapatkan bansos atau lainya,jangan sampai diwilayah kalurahan jatimulyo untuk tentang bansos tidak sesuai atau salah sasaran dan mengakibatkan tidak adanya kerukunan antar warga maupun warga dengan pemerintah kalurahan.Musyawarah bersama Rt,dukuh dan perangkat kalurahan dikarenakan dibulan suci ramadhan acara tersebut ditutup dengan berbuka bersama agar kerukunan perangkat kalurahan dengan Rt tetap rukun,guyup dan damai.

Komentar atas Musyawarah bersama Rt se-kalurahan jatimulyo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License