Peninjauan Desa Aman Pangan Kalurahan Jatimulyo

Chang Ajhib 23 Februari 2021 10:44:43 WIB

Selasa 23 Februari 2020 Pemerintah Kalurahan Jatimulyo,Kapanewon Dlingo,Kabupaten Bantul telah kedatangan dari Dinas BPOM ( Badan pengawas obat dan pangan ) terkait dengan peninjauan Desa aman pangan yang berada diwilayah kalurahan jatimulyo.Didalam kunjungan tersebut adalah perwakilan dari puskemas Dlingo,Dinses kabupaten dan Dirjen pom Diy.Dalam kunjungan tersebut langsung ditanggapi oleh Lurah Kalurahan jatimulyo GUNARTA,SP.D diruangannya yaitu membahas tentang produk makanan yang berada diwilayah Kalurahan Jatimulyo karena selama ini produk makanan yang berasal dari masyarakat yang memproduksi sendiri selama ini belum ada yang diketahui atau izin langsung dari BPOM.

Pengarahan yang diberikan dari Dirjen Pom yaitu agar semua produk makanan yang berasal dari masyarakat bawah agar selalu mendapat pengawasan dari BPOM agar semua makanan terjamin kesehatannya dan aman atau layak untuk dikosumsi oleh semua kalangan masyarakat wilayah Kalurahan jatimulyo dan sekitarnya.

Komentar atas Peninjauan Desa Aman Pangan Kalurahan Jatimulyo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License